Masjid Al Jihad Libatkan Anak Muda Hingga Sepuh dalam Penyembelihan Hewan Kurban. Bukti Semangat Makmurkan Masjid di Segala Umur!
Banjarmasin, mu4.co.id – Penyelenggaraan penyembelihan 93 hewan kurban di Masjid Al Jihad Banjarmasin pada Sabtu (7/6), telah sukses dilaksanakan. Kegiatan yang berjalan…