Enrekang, mu4.co.id – Musyawarah Wilayah ke-40 Muhammadiyah Sulawesi Selatan (Sulsel) berlangsung pada Sabtu (4/3) dan menghasilkan 13 formatur Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) periode 2022-2027.
Sidang pleno pemilihan formatur ini berlangsung di Gedung Gabungan Dinas (Gadis) Kabupaten Enrekang.
Berikut ini nama-nama 13 formatur PWM Sulsel periode 2022-2027 beserta perolehan suara.
- Abbas Baco Miro (671 suara)
- Ambo Asse (669 suara)
- Mawardi Pewangi (617 suara)
- Abd Rakhim Nanda (604 suara)
- Muhammad Syaiful Saleh (555 suara)
- Budu (536 suara)
- Gagaring Pagalung (526 suara)
- Mustari Bosra (513 suara)
- Arifuddin Ahmad (421 suara)
- Dahlan Lamabawa (390 suara)
- Abdul Qadir Gassing (336 suara)
- Pantja Nurwahidin (324 suara)
- Husain Abd Rahman (313 suara)
13 formatur tersebut akan melaksanakan musyawarah untuk menentukan Ketua dan Program lima tahun ke depan pada Ahad (5/3).